Organ Gerak Pada Manusia. organ gerak manusia (ringkasan materi ipa kelas 5) Materi ini ada di tema 1 panas dan perpindahannya kelas 5 Organ gerak manusia terdiri dari alat gerak pasif dan alat gerak aktif keduanya menghasilkan gerak yang dilakukan tubuh tulang merupakan alat gerak pasif sedangkan otot termassuk alat gerak aktif.

Sistem Gerak Pada Manusia 1 Tulang organ gerak pada manusia
Sistem Gerak Pada Manusia 1 Tulang from pt.slideshare.net

Gerak pada manusia dan hewan menggunakan organ gerak yang tersusun dalam sistem gerak Ada dua macam alat gerak yang dimiliki manusia yaitu alat gerak aktif dan alat gerak pasif Alat gerak aktif berupa otot sedangkan alat gerak pasif berupa tulang.

Organ Gerak Manusia (Tulang dan Otot) – Osnipa

Pengertian Sistem GerakSistem Gerak Pada ManusiaSistem Gerak Pada HewanSistem gerak ialah sistem tubuh yang terdiri dari otot sendi dan tulang yang menggabung menjadi sebuah rangka yang berfungsi untuk memberi bentuk pada tubuh serta memudahkan dalam bergerak dan juga melakukan sebuah aktivitas Manusia dan hewan mempunyai sistem gerak dan bisa kalian bayangkan jika keduanya tidak ada sistemnya Pasti rasanya kaku seperti sebuah benda mati yang Cuma bisa diam Sebab dengan adanya dari sistem gerak ini maka gerak dalam tubuh dapat dengan lincahya untuk digerakkan Pada manusia sendiri mempunyai beberapa komponen dari sistem geraknya guna memudahkan dalam beraktivitas Komponen sistem gerak yang ada pada manusia yakni mencakup Rangka Otot dan juga Sendi Rangka otot dan sendi ini masih dapat dijabarkan secara rinci lagi Berikut uraiannya Sistem gerak yang ada pada hewan ini berbeda beda sebab hewan ada yang hidupnya di air darat dan juga udara untuk terbang Dalam jenisnya hewan tersebut dibagi menjadi dua yakni hewan yang bertulang belakang dan juga hewan yang tak bertulang belakang.

ORGAN GERAK MANUSIA (RINGKASAN MATERI IPA KELAS 5) ADRIMUH

Organ Gerak Manusia (Tulang dan Otot) Ada dua alat gerak pada tubuh manusia yaitu alat gerak aktif berupa otot dan alat gerak pasif berupa tulang atau rangka Tulang disebut sebagai alat gerak pasfi karena tulang tidak bisa bergerak sendiri.

Sistem Gerak Pada Manusia 1 Tulang

Organ Gerak Hewan dan Manusia – Penjelasan dan Fungsinya

Pengertian Sistem Gerak Manusia, Fungsi, organ dan Contoh

Subtema 2 “Organ Gerak Manusia Materi IPA Kelas 5 Tema 1

Pengertian Sistem Gerak ManusiaSkeleton AksialSkeleton ApendikularSistem OtotSendiGangguan Dan Kelainan Pada TulangGangguan Dan Kelainan OtotKerangka tubuh manusia terletak di dalam tubuh ditutupi oleh kulit dan daging sehingga disebut rangka dalam Rangka berfungsi untuk menunjang tubuh dan memberi bentuk tubuh sebagai tempat melekatnya otototot rangka Rangka juga mempunyai fungsi sebagai alat gerak pasif dan pelindung bagian tubuh yang lunak Rongga tulang pada rangka manusia yang bersumsum merah adalah pusat penghasil selsel darah Manusia dalam kesehariannya banyak melakukan aktivitas seperti bekerja berlari berjalan duduk dan berdiri Untuk melakukan kegiatan tersebut tubuh manusia ditunjang dengan adanya rangka Rangka terdapat di dalam tubuh manusia Rangka manusia dewasa dibangun oleh 206 ruas tulang dengan bentuk dan ukuran yang bervariasi sesuai dengan fungsinya Dengan adanya rangka maka manusia termasuk ke dalam kelompok vertebrata Bentuk tubuh manusia tidak terlepas dari peran rangka Tinggi badan seseorang dipengaruhi oleh panjang dan ukuran tulangtulang penyusun tubuhnya Tulang dibantu dengan ad Terdiri atas sekelompok tulang yang menyusun poros tubuh dan memberikan dukungan dan perlindungan pada organ di kepala leher dan badan Macammacam skeleton aksial yaitu Tersusun atas tulang tulang yang merupakan tambahan dari skeleton axial Skeleton axial terdiri dari 1 Anggota gerak atas 2 Anggota gerak bawah 3 Gelang Bahu 4 Gelang panggung 5 Bagian akhir dari ruasruas tulang belakang seperti sakrum dan tulang coccyx Otot merupakan alat gerak aktif karena kemampuan berkontraksi oto memendek jika sedang berkontraksi dan memanjang jika berelaksasi Kontraksi otot terjadi jika otot sedang melakukan kegiatan sedangkan relaksasi otot terjadi jika otot sedang beristirahat Dengan demikian otot memiliki 3 karakter yaitu 1 Kontraksibilitas yaitu kemampuan otot untuk memendek dan lebih pendek dari ukuran semula hal ini teriadi jika otot sedang melakukan kegiatan 2 Ektensibilitas yaitu kemampuan otot untuk memanjang dan lebih panjang dari ukuran semula 3 Elastisitas yaitu kemampuan otot untuk kembali pada ukuran semula Otot tersusun atas dua macam filamen dasar yaitu filament aktin dan filament miosin Filamen aktin tipis dan filament miosin tebal Kedua filamen ini menyusun miofibril Miofibril menyusun serabut otot dan serabut ototserabut otot menyusun satu otot Sendi merupakan hubungan antartulang sehingga tulang dapat digerakkan Hubungan dua tulang disebut persendian (artikulasi) Beberapa komponen penunjang sendi 1 Kapsula sendiadalah lapisan berserabut yang melapisi sendi Di bagian dalamnya terdapat rongga 2 Ligamen(ligamentum) adalah jaringan berbentuk pita yang tersusun dari serabutserabut liat yang mengikat tulang satu dengan tulang lain pada sendi 3 Tulang rawan hialin(kartilago hialin) adalah jaringan tulang rawan yang menutupi kedua ujung tulang Berguna untuk menjaga benturan 4 Cairan sinovialadalah cairan pelumas pada kapsula sendi Ada berbagai macam tipe persendian Gangguan dan kelainan pada tulang dapat disebabkan oleh beberapa hal antara lain 1 Kesalahan nutrisi jika kekurangan vitamin D pada anakanak akan mengakibatkan pertumbuhan tulang terganggu sehingga kaki dapat membengkok (kaki O dan kaki X) 2 Gangguan karena infeksi misalnya kuman sifilis gonorhoe dan TBC dapat merusak sendisendi pada lutut dan pangkal paha gangguan tersebut antara lain 1 Atritis eksudatif peradangan pada sendi yang menyebabkan sendi terinfeksi dan bernanah 2 Atritis sika peradangan pada sendi hingga cairan sendi menjadi kering karena kehilangan minyak sendi (sinovial) 3 Nekrosiskerusakan pada selaput tulang (periosteum) hingga bagian tulang mati dan mengering 4 Layu sendi keadaan tidak bertenaga pada persendian akibat rusaknya cakra epifisis tulang rongga gerak 3 Kesalahan sikap dudukdalam jangka waktu yang lama dapat mengakibatkan 1 Skoliosiskondisi dimana tulang belakang bagian punggung membengkok kekiri atau ke kanan Penyebabnya adal Atropi suatu kondisi dimana otot mereduksi atau mengecil sehingga tidak kuat untuk melakukan gerakanHipertropi suatu kondisi dimana otot membesar Hal ini disebabkan aktivitas otot yang berlebihan (misalnya bekerja atau olah raga)Hernia abdominal apabila dinding otot abdominal (bagian perut) sobek pada bagian yang lemah Akibatnya usus menjadi melorot ke bawah masuk kedalam rongga perutKelelahan otot terjadi karena otot terus menerus melakukan aktivitas dan pada puncaknya terjadi kram atau kekejangan.